Pastikan permukaan yang akan dicat bersih dan kering.
Pada tembok baru:
• Disarankan pH < 9 dan kadar air < 8% dengan alat ukur Concrete Moisture Tester atau < 15% dengan alat ukur Promiter.
Pada tembok lama:
• Bila perlu, bilas permukaan tembok dengan air untuk menghilangkan debu, minyak atau kotoran lainnya.
• Pada permukaan tembok baru dan tembok lama, aplikasikan 1 lapis KANSAI PLASTERPrimer (249-020) untuk menahan alkali dari acian tembok.
• Gunakan WALL PUTTY (247-116) untuk menutup lubang kecil atau retak halus pada permukaan tembok.
• Untuk mendapatkan hasil yang sempurna, aplikasikan minimal 2 lapis KANSAI PEARLSheen .
• Aduk rata sebelum digunakan
• Pengenceran: tambahkan air maksimum 10%
• Petunjuk yang lebih terperinci dapat dibaca dalam data teknis produk pada www.kansaicoatings.co.id
Tersedia dalam berbagai warna yang menarik (lihat kartu warna)
14 – 18 m2/lt/lapis (disesuaikan pada masing-masing warna)
Kering sentuh : 30 menit
Kering Sempurna : 2 jam
PENGENCER
PERBANDINGAN PENGENCER
BERAT JENIS
KEMASAN
PERSIAPAN PERMUKAAN
1. Semua permukaan tembok harus dalam keadaan bersih dan kering
2. Permukaan tembok yang terlalu tebal, rusak, dan terkelupas catnya, harus disikat, dikerok, dibersihkan, dan dikeringkan
3. Jika perlu, gunakan pembersih untuk menghilangkan jamur / lumut yang telah ada sebelumnya
PROSES PENGECATAN
1. Semua permukaan tembok harus dalam keadaan bersih dan kering
2. Permukaan tembok yang terlalu tebal, rusak, dan terkelupas catnya, harus disikat, dikerok, dibersihkan, dan dikeringkan
3. Jika perlu, gunakan pembersih untuk menghilangkan jamur / lumut yang telah ada sebelumnya
Belum ada ulasan untuk produk KANSAI PAINT – PEARLSheen